Popular Articles

December 12, 2024

Ini Faktor Pentingnya Pelatihan Human Centered Online - Risconsulting

pelatihan-human-centered

Apakah Anda merasa asing dengan istilah atau metode Human Centered Design? Nah dalam pembahasan singkat ini kita akan mendalami hal tersebut sekaligus mengenal pentingnya pelatihan human centered online untuk meningkatkan kemampuan seseorang. 

Pengertian Human Centered Online

Secara umum, human centered design adalah sebuah metode pemecahan masalah yang bermuara pada manusia (human) sebagai usernya. Jadi pada pelatihan human centered online ini akan mencari solusi dari setiap permasalahan yang dihadapi suatu komunitas/kelompok dengan berdasarkan pada subjek pelaku atau manusia di dalamnya.

Intinya human centered design ini akan mencari solusi dengan pendekatan yang bersumber dari manusia atau subyeknya.

Keuntungan mempelajari human centered design dalam pemecahan masalah adalah:

  • Mendapatkan solusi yang tepat guna, karena solusi ditentukan langsung oleh subyek yang berkaitan langsung dengan masalah.
  • Dengan pendekatan empati yang kuat, maka setiap masalah biasanya akan memperoleh solusi yang memiliki tingkat keberhasilan tinggi.
  • Metode ini memungkinkan setiap subjek di dalamnya menjadi problem solver dan menciptakan ide-ide lain bagi pengembangannya di kemudian hari.

Langkah Pelatihan Human Centered  

Ada tiga langkah atau tahapan yang dilakukan dalam pendekatan human centered ini. Ketiganya adalah sebagai berikut:

  1. Tahapan inspirasi

Pada fase ini, seorang desainer atau inisiator harus mengambil peran sebagai manusia pada sumber masalahnya. Ini penting untuk membantu merumuskan pertanyaan sederhana dari pola pikir subjeknya. 

  1. Tahapan ide

Setelah itu, sang inisiator akan merumuskan ide pokok mengenai pemecahan masalah setelah mengidentifikasi peluang-peluang yang dikumpulkan dari tahap pertama tadi. Setelah itu akan dirancang sebuah skema atau prototipe yang akan kemudian dilaksanakan oleh subjek-subjek di sekitar masalah.

  1. Tahap implementasi 

Pada tahapan ini, pelaksanaan ide dari tahap sebelumnya dimulai. Inisiator juga akan mengevaluasi secara bertahap apa yang menjadi kekurangan dan keunggulan dari prototipe yang dibangunnya. 

Prinsip Human Centered

Sebelum peserta mengikuti pelatihan human centered online maka sebaiknya mengetahui empat pilar prinsip di dalam metode tersebut.

  • Berpikir luas

Peserta dilatih memecahkan masalah dengan berpikir secara luas dan tidak parsial. Sebuah masalah biasanya memiliki keterkaitan dengan masalah-masalah lainnya. Untuk itulah dnegan emmancang masalah secara luas dan umum, inisiator akan dapat memetakan masalah mana yang harus diselesaikan.

  • Tidak semua masalah harus dipecahkan.

Masalah ada yang perlu dan penting dipecahkan namun ada juga yang sebaliknya. Di sini peserta diajak untuk mengenali ciri atau gejala dari masalah utamanya.

  • Catatan Subyek.

Inisiator akan dilatih membuat user journey atau semacam catatan pengguna (subyek) saat menjalankan prototipe idenya tersebut. Kerangka kerja ini akan membantu setiap subyek mengetahui kelemahan dan keunggulan dari solusi tersebut.

  • Ujicoba terus menerus.

Pengujian akan efektifnya sebuah solusi harus dilakukan terus menerus. Ini artinya inisiator akan terus melakukan uji dengan subyek manusia-manusia penggunanya.

Demikianlah sekilas tentang metode pelatihan human centered online. Kemampuan untuk memiliki skill ini amat diperlukan bagi para pekerja profesional dan siapapun yang menginginkan metode human centered dalam dalam praktek sehari-hari. 

Anda bisa membekali karyawan di perusahaan dengan skill pelatihan human centered online. Risnconsulting akan membantu Anda untuk mencetak karyawan mampu memecahkan masalah dengan tepat sasaran.

Tentang Risconsulting

  • Risconsulting, konsultan training yang berfokus pada pengembangan SDM untuk peningkatan karakter, soft skill, pengetahuan untuk performa karyawan atau individu di tempat kerja. Risconsulting memiliki program training Offline maupun Online sekaligus  yang akan meningkatkan produktivitas individu dalam organisasi atau perusahaan.
  • Program training Risconsulting merancang konten training sesuai kebutuhan perusahaan (custome content). Sementara program offline memformulasikan dengan baik setiap session nya untuk mendapat insight dari fungsi yang berbeda di dalam satu organisasi. Komunikasi dua arah menjadikan sistem pelatihan menjadi lebih intensif, sehingga coach akan semakin mudah menggali permasalahan dan menstrukturkan pikiran klien sehingga produktifitas klien semakin prima.Untuk selengkapnya, silakan kunjungi Kontak atau Cs kami unruk mendapatkan program training yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan Anda dan akan mengupgrade time ataupun karyawan Anda!

Kami adalah solusi kreatif untuk
kapabilitas & kapasitas di era digital.

Capai tujuan bisnis Anda bersama tim ahli kami.
Klik tombol di bawah untuk konsultasi gratis.

Mulai Konsultasi Gratis

Company

  • Tentang Kami
  • Solusi
  • Event
  • Blog
  • Hubungi Kami
Risconsulting

Podomoro City Blok
Garden Shopping Arcade Blok B/8DH
Jakarta Barat - 11470

info@ris.co.id
(021) 278 99 508